



Brown Caffe Metro menawarkan banyak pelayanan dalam satu lokasi. Ya, tempat yang dikonsep cozy (santai) itu tidak hanya memiliki konsep tempat nongkrong untuk sekedar makan dan minum saja.
"Di sini kami tidak hanya mengoperasikam cafe, atau hanya sekedar sebagai tempat makan dan minum, tetapi kami juga menyediakan tempat Nobar (nonton bareng). Sehingga orang bisa sembari nobar, dan menikmati sajian kuliner dari cafe kami" kata Manager Brown Caffe Rian Zolanda,
Rian juga mengatakan, dengan memilih lokasi yang ada di Jalan AH. Nasution kota Metro itu, sengaja dibuka untuk memenuhi kebutuhan kuliner, serta tempat bersantai masyarakat untuk semua kalangan
Pencarian
AGENDA DISPORAPAR
CAR FREE DAY KOTA METRO
15-10-2018
CREATIVE COMUNITY KOTA METRO
26-09-2018
KOTA METRO SEHAT DAN CERIA
15-10-2018
Penampilan Pemuda Kreatif Kota Metro 2018
22-10-2018










